Jawablahpertanyaan dibawah ini dengan
benar !
1. Dibawah ini yang tidak termasuk syarat
kelompok social adalah…
a.
Adanya kesadaran
bagian dari anggota kelompok
b.
Adanya struktur,
kaidah, dan pola perilaku
c.
Tidak
direncanakan
d.
Bersistem dan
berproses
e.
Memiliki Icon
atau lambing kelompok
2. Kelompok social tempat individu
mengidentifikasikan diri adalah...
a.
In
Group
b.
Membership Group
c.
Primary Group
d.
Out Group
e.
Paguyuban
3. Suatu kelompok yang bersifat sementara
sehingga tidak memungkinkan terbentuknya tradisi sebagai anggota kelompok
disebut…
a.
Kelompok
Semu
b.
Kelompok Nyata
c.
Kelompok Volunter
d.
Kelompok
Okupasional
e.
Gesselschaft
4. Yang termasuk dalam cirri-ciri masyarakat
pedesaan adalah…
a.
Heterogen
b.
Open Minded
c.
Profesi beragam
d.
Daya saing tinggi
e.
Gotong
Royong
5. Yang termasuk dalam Gemeinschaft Of Mind
adalah…
a.
Pedesaan
b.
Ikatan antar
pedagang
c.
Kerabat
d.
Kelompok
Teroris
e.
Masyarakat
Perkotaan
6. Berikut ini yang termasuk dalam kelompok
asosiasi adalah…
a.
Balita d. Pria
b.
Negara e. Wanita
c.
Usia
7. Fans suatu Boy/Girlband yang berjauhan
melakukan komunikasi via Jejaring social seperti facebook adalah contoh dari…
a.
Kerumunan
b.
Chrowd Expressive
Planned
c.
Khalayak
d.
Massa
e.
Publik
8. Masyarakat
Patembayan adalah masyarakat yang bersifat …
a.
Abadi
b.
Sementara
c.
Kedaerahan
d.
Nasionalisme
e.
Musiman
9. Ciri-ciri paguyuban menurut Tonnies adalah …
a.
intim, publik,
inklusif
b.
minim, privat,
delusif
c.
intim,
privat, eksklusif
d.
intim, privat,
inklusif
e.
intim, privat,
delusif
10. Persyaratan
himpunan manusia dikatakan sebagai kelompok sosial yaitu…
a. Adanya kesadaran
untuk menjadi individu yang otonom
b. tidak adanya
hubungan timbal balik antar anggota dalam perkumpulan
c. kelompok memiliki
satu unsur pemaksa agar individu tunduk padanya
d. Adanya
kesadaran sebagai bagian dari kelompok yang bersangkutan
e. adanya kesadaran
individu bahwa kelompok memiliki suatu ikatan yang tidak dapat diganggu gugat
Study
Kasus !!!
1.
Di Indonesia para
dokter gigi memiliki suatu ikatan atau persatuan yang diberi nama Persatuan
Dokter Gigi Indonesia (PDGI). Para dokter gigi tersebut terkadang engadakan
pertemuan untuk membahas metode-metode baru atau masalah-masalah yang dihadapi
para dokter gigi tersebut tentusaja yang mengenai masalah kedokteran gigi. Dari
Ilustrasi diatas termasuk kelompok social apakah para dokter gigi tersebut dan
berikan alasannya…
Jawab :
Para dokter gigi tersebut termasuk
dalam kelompok okupasional karena mereka berada dalam suatu kelompok seprofesi
yang melakukan hubungan timbale-balik baik secara langsung ataupun tidak
langsung.
Oleh : Intan Cahyaning Putri/ XI IPS 3 / 18 / SMAN 1 Puri Mojokerto
Tidak ada komentar:
Posting Komentar